Apa Bedanya Haseum dengan Asem?

“Mau coba cau Bandung ah, di Bekasi mah ga ada” Kata saya saat setelah makan bareng di rumah uwak di Bandung. “Cau ga ada, pisang banyak,” balas uwak. Sama halnya ketika tahun lalu saya ke sana, rutinitas pagi uwak selalu mengeluarkan koleksi burungnya untuk digantung di luar rumah, “kapan lagi liat manuk, di Bekasi ga …

Padi Babakan Namanya

“Padi babakan namanya” Kata seorang ibu yang sedang ‘geprak-geprak’ padi,  mewakili jawaban si bapak yang kebingungan saat ditanya, “padi apa namanya pa?” Kebetulan hari miggu ini saya jalan ke persawahan yang masih ada di Bekasi, setelah hampir sebulan penuh disibukkan pekerjaan di Jakarta. Orang-orang menyebutnya Babakan, di kelurahan Mustikasari, Mustika Jaya – Bekasi.